You are currently viewing Diakhir Pekan Kapolsek Seget Pimpin Apel Giat Patroli KRYD Gabungan TNI-Polri

Diakhir Pekan Kapolsek Seget Pimpin Apel Giat Patroli KRYD Gabungan TNI-Polri

Aimas, Kapolsek Seget Polres Sorong IPTU Herianto, S. Sos pimpin apel patroli KRYD gabungan, anggota polsek Seget dan Koramil Seget untuk antisipasi gangguan kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Seget Kabupaten Sorong, Jumat malam (04/11/2022), pukul 20.00 Wit.

Kapolres Sorong Polda Papua Barat AKBP Iwan P. Manurung, S. Ik melalui Kapolsek Seget IPTU Herianto, S. Sos mengatakan bahwa Patroli termasuk kegiatan kepolisan rutin yang di tingkatkan (KRYD), dengan adanya kegiatan patroli dialogis di tempat obyek vital dan pemukiman warga serta tempat berkumpulnya warga masyarakat secara continue dapat mengantisipasi serta mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas, tindak kriminalitas seperti C3 diwilayah hukum Polsek Seget”ujar Kapolsek (Amr/Hms)

By Humas Polres Sorong

Bagikan Artikel ini

Leave a Reply